ANALISIS KEAKURATAN KODE DIAGNOSIS PENYAKIT BRONCHITIS PADA PASIEN RAWAT INAP

Enggrin Yuliyanti, Sri Sugiarsi, - Ninawati

Abstract


Abstract
Based on a preliminary survey at Rumah Sakit Tk. IV Slamet Riyadi Surakarta, the code of Bronchitis are found
that there are some mismatch between the diagnosis and the code. The kind of this research is a descriptive study
with the retrospective method. The variables is the accuracy of the diagnosis code Bronchitis. The population is all
medical records of inpatients with the bronchitis in 2013, and the sample with sampling techniques saturated is 56
documents. The collection of data is interviews and observation. The results showed that the diagnosis Bronchitis of
code in 2013 is accurate with 4 (7.14%), inaccurate with 33 (58.93%), and not filled with 19 (33.93%). Inaccurate
code of Bronchitis is happened because the doctor does not do some investigation, so it is affecting the completeness
of hasil pemeriksaan laboratorium form on each inpatient medical record. In addition, coder also did not review
the medical record file to obtain information to change the code. The conclusions is inaccurate coding is done
by coder. The suggestions for the coder would review the medical records of patient to get the information about
bronchitis. So the coder would use ICD-10 to get accurate code, and not use book smart.
Keywords: Accuracy, Bronchitis
Abstrak
Berdasarkan survei pendahuluan di Rumah Sakit Tk. IV Slamet Riyadi Surakarta, pada penulisan kode diagnosis
penyakit Bronchitis dijumpai ketidaksesuaian antara diagnosis Bronchitis dengan kode yang tertulis. Jenis penelitian
deskriptif, pendekatan dengan metode Retrospektif. Variabel penelitian yaitu keakuratan kode diagnosis Bronchitis.
Populasi meliputi keseluruhan dokumen rekam medis pasien rawat inap dengan diagnosis Bronchitis tahun 2013
sebesar 56 dokumen rekam medis dan sampel penelitian menggunakan teknik sampling jenuh sebesar 56 dokumen
rekam medis. Metode pengumpulan data adalah wawancara dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan dalam
melakukan pengodean diagnosis Bronchitis tahun 2013, kode yang akurat sebesar 4 (7,14%), kode yang tidak akurat
sebesar 33 (58,93%), dan kode yang tidak diisi sebesar 19 (33,93%). Ketidakuratan kode diagnosis Bronchitis
diakibatkan karena tidak dilakukannya pemeriksaan penunjang, sehingga formulir hasil pemeriksaan laboratorium
pada setiap dokumen rekam medis rawat inap yang dapat mempengaruhi kode tidak terisi. Selain itu petugas juga
tidak mereview berkas rekam medis untuk mendapatkan informasi yang dapat mengubah kode. Simpulan dalam
penelitian ini adalah belum akuratnya pengodean yang dilakukan oleh petugas coding. Saran dalam penelitian ini
adalah dalam melakukan pengodean diagnosis Bronchitis sebaiknya petugas coding mereview berkas rekam medis
untuk mendapatkan informasi yang dapat mengubah kode dan tidak menggunakan buku pintar tetapi ICD-10.
Kata kunci : Keakuratan, Bronchitis

Refbacks

  • There are currently no refbacks.