HUBUNGAN KUALITAS PELAYANAN DENGAN KEPUASAN PASIEN JKN DI POLIKLINIK SPESIALIS PENYAKIT DALAM RUMAH SAKIT MUHAMMADIYAH SELOGIRI TAHUN 2015

Rini Novita Sari, Erna Zakiyah

Abstract


Abstract
In 2010 the government implementing the Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). General hospital had muhammadiyah
selogiri serve patients JKN. After the introduction of the program general hospital muhammadiyah selogiri increased
the number of patient visits, particularly in patients clinics specialist internist. Then needs to be done research on the
quality of the service provided in patients. The purpose of the study: know the quality of patient care of these relations
with satisfaction the polyclinic a specialist internist patients in the hospital muhammadiyah selogiri 2015. The kind of
research this is descriptive analytic, with the approach cross sectional. A method of the collection of data by the questionnaire,
the total sample as many as 50 patients research. Statistical tests employing correlation product moment. The
results showed a significant relation exists between the quality of service with satisfaction of these patients in clinics a
specialist internist a public hospital muhammadiyah selogiri, with a value of p ( 0,001 ) < 0.05 and the value of ( r =
0,637) that is indicative of the kind of relationship is quite high. Conclusion this research a significant relation exists
between the quality of service with satisfaction of these patients in clinics a specialist internist a public hospital muhammadiyah
selogiri.
Keyword: quality service and patient satisfaction
Abstrak
Pada tahun 2010 pemerintah menyelenggarakan Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Rumah Sakit Muhammadiyah
Selogiri telah melayani pasien JKN. Setelah adanya program tersebut Rumah Sakit Muhammadiyah Selogiri
mengalami peningkatan jumlah kunjungan pasien, khususnya pada pasien poliklinik spesialis penyakit dalam.Maka perlu
dilakukan penelitian terhadap kualitas pelayanan yang diberikan pada pasien. Tujuan Penelitian mengetahui hubungan
kualitas pelayanan dengan kepuasan pasien JKN di poliklinik spesialis penyakit dalam di Rumah Sakit Muhammadiyah
Selogiri Tahun 2015. Jenis penelitian ini adalah deskriptif analitik, dengan pendekatan cross sectional. Metode
pengambilan data dengan kuesioner, jumlah sampel penelitian sebanyak 50 pasien. Uji statistik menggunakan korelasi
product moment. Hasil penelitan menunjukan ada hubungan yang signifikan antara kualitas pelayanan dengan kepuasan
pasien JKN di poliklinik spesialis penyakit dalam Rumah Sakit Muhammadiyah Selogiri, dengan nilai p (0,001) <
0,05 dan nilai (r)=0,637 yang menunjukan hubungan yang cukup tinggi. Kesimpulan penelitan ini ada hubungan yang
signifikan antara kualitas pelayanan dengan kepuasan pasien JKN di poliklinik spesialis penyakit dalam Rumah Sakit
Muhammadiyah Selogiri.
Kata Kunci : Kualitas Pelayanan dan Kepuasan Pasien

Refbacks

  • There are currently no refbacks.