TINJAUAN PELAKSANAAN RETENSI DOKUMEN REKAM MEDIS RAWAT JALAN DI PUSKESMAS KARTASURA 2011

Lita Purnamasari, Antik Pujihastuti, Harjanti -

Abstract


ABSTRAK
Retensi adalah suatu kegiatan pemindahan dokumen rekam medis dari ruang penyimpanan aktif ke
ruang penyimpanan  in aktif.  PuskesmasKartasuratelahmelakukanretensipadatahun 2011,
akantetapibelumadakebijakan yang mengaturtentangkegiatanretensi. Tujuan dari penelitian ini
adalah mengetahui pelaksanaan retensi dokumen rekam medis rawat jalan di Puskesmas Kartasura.
Jenis penelitian adalah  deskriptif  dengan pendekatan  retrospektif. Metode peneli tian adalah
wawancara. Obyek penelitian ini adalah pelaksanaan retensi dokumen rekam medis rawat jalan
di Puskesmas Kartasura dan Subyek penelitian adalah petugas pendaftaran di unit rawat jalan .
Berdasarkan hasil penelitian diketahui  bahwa pada tahun 2011  belumadakebijakan yang
mengaturtentangtatacararetensi, akantetapitelahdilakukan retensi berdasarkan tahun terakhir pasien
berkunjung yaitu dokumen rekam medis pasien yang sudah melampaui dua tahun masa simpan di
ruang penyimpanan aktif.
Dapat disimpulkan  bahwa dalampelaksanaanretensitahun 2011 di
PuskesmasKartasurabelummemilikikebijakantentangretensikhususnyadokumenrekammedisrawatja
lan. Padatahun 2011 telahdilakukanretensiuntukdisimpan di ruangin
aktifselamaduatahundenganpengelompokandokumenberdasarkancarabayarpasienyaituumum,
ASKES, dan JAMKESMAS.
Oleh karena itu dapat disarankan bahwa untuk mempermudah pelaksanaan retensi dokumen rekam
medis, diperlukan adanya kebijakan yang mengatur tentang tatacara retensi dokumen rekam medis,
dan dalam pelaksanaan retensi  dilakukan pengelompokkan  terlebih dahulu    berdasarkan
alphabetiknamapasiendi ruang  in aktif  dengan tujuan  untuk mempermudah pengambilan kembali
apabila pasien datang kembali untuk berobat dan membutuhkan dokumen rekam medisnya  yang
sudah  in aktif, sehingga pasien tersebut tidak kehilangan data informasi kesehatan yang terdahulu
untuk menjaga kesinambungan riwayat penyakit pasien.
Kata Kunci  : Pelaksanaan Retensi, Dokumen Rekam Medis.
Kepustakaan  : 10 (1990-2008 )

Refbacks

  • There are currently no refbacks.