PENGETAHUAN REMAJA PUTRI TENTANG ANEMIA DI SMA NEGERI KEBAKRAMAT KARANGANYAR
Abstract
ABSTRACT. Anemia is a health problem that is closely related to nutrition. Based on Riskesdas in 2018, the prevalence of anemia in adolescents was around 32%. This is influenced by the habit of nutritional intake that is not optimal and lack of physical activity is one of the risks that arise in the event of nutritional problems (Kemenkes RI, 2021). The purpose of this study was to determine the level of knowledge of young women about anemia at SMA Negeri Kebakkramat Karanganyar. The research method used is descriptive. The location of the research was carried out at SMA Negeri Kebakkramat Karanganyar, carried out in March 2022. The sample used in this study was 152 respondents. The sample size was determined using the Krejoie Table and the Harry King Nomogram. Measurement of knowledge using a closed questionnaire with 25 questions. The questionnaire has been tested for validity and reliability was carried out on 30 respondents, the validity test used the product moment correlation formula from Pearson, the reliability test used Alpha Cronbach. From the results of the study, it was found that most of the respondents had good knowledge (65.1%) and a small proportion (1.3%) had less knowledge about anemia.
Â
Keywords: Knowledge, Young Women, Anemia
Â
ABSTRAK. Anemia merupakan salah satu masalah kesehatan yang berkaitan erat dengan gizi. Berdasarkan Riskesdas tahun 2018 prevalensi anemia pada remaja berkisar 32%. Hal ini dipengaruhi oleh kebiasaan asupan gizi yang tidak optimal dan kurangnya aktivitas fisik  adalah salah satu resiko yang timbul jika terjadi masalah gizi (Kemenkes RI, 2021). Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui tingkat pengetahuan remaja putri tentang anemia di SMA Negeri Kebakkramat Karanganyar. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif. Lokasi penelitian dilaksanakan di SMA Negeri Kebakkramat Karanganyar, dilaksanakan pada bulan Maret 2022. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini sejumlah 152 responden. Besarnya sampel ditentukan dengan menggunakan Tabel Krejoie dan Nomogram Harry King. Pengukuran pengetahuan dengan menggunakan kuesioner tertutup dengan 25 butir pertanyaan. Kuesioner telah dilakukan uji validitas dan reliabilitas dilakukan terhadap 30 responden, uji validitas menggunakan rumus korelasi product moment dari Pearson, uji reliabilitas menggunakan Alpha Cronbach.  Dari hasil penelitian didapatkan bahwa sebagian besar responden mempunyai pengetahuan baik  (65,1%) dan sebagian kecil (1,3%) mempunyai pengetahuan kurang tentang anemia
Â
Kata kunci: Pengetahuan, Remaja Putri, Anemia
Full Text:
863 (Bahasa Indonesia)DOI: https://doi.org/10.54877/maternal.v6i1.863
Refbacks
- There are currently no refbacks.